Hukum HKI

Hukum Hak Kekayaan Intelektual (HKI) merupakan mata kuliah wajib di Fakultas Hukum UNS yang berbobot 2 SKS. Setelah mengikuti mata kuliah ini diharapkan mahasiswa dapat menjelaskan dan memahami konsep pengaturan hukum HKI, di antaranya Hak Cipta, Paten, Merek, Desain Industri, Rahasia Dagang, Perlindungan Varietas Tanaman (PVT), dan Desain Tata Letak Sirkuit Terpadu (DTLST), serta dapat menganalisa dan menyelesaikan kasus-kasus hukum HKI tersebut. Dalam mengikuti kuliah ini mahasiswa wajib mempersiapkan diri dengan belajar/membaca literatur yang disarankan. Selamat belajar-semoga suskses.